Bestari Literasi Indonesia mengajakmu untuk berpartisipasi dalam Lomba Cipta Puisi Nasional Tema “Doa untuk Palestina”.
Ketentuan umum:
• Pendaftaran gratis dan terbuka untuk semua kalangan
• Puisi bertema “Doa untuk Palestina”
• 1 karya puisi per-peserta
• Karya orisinil, tidak pernah dilombakan, dan tidak pernah dipublikasikan
• Puisi minimal 4 bait, maksimal 10 bait
• Puisi tidak boleh mengandung unsur sara, pornografi, dan tidak mendiskreditkan suatu merek, perusahaan, atau institusi
• Puisi ditulis menggunakan kaidah bahasa Indonesia yang baik dan benar
Persyaratan lomba:
• Peserta wajib menyebarluaskan poster ke minimal 3 grup Whatsapp
• Peserta wajib masuk ke grup WhatsApp yang disediakan panitia (untuk informasi dan pengumuman lomba).
Tanggal penting:
• Pendaftaran & Pengunggahan Puisi: 1 Desember 2023 sd. 21 Januari 2024
• Daftar dan unggah kunjungi: ruangbestari.com/palestina
Hadiah lomba
• Juara 1: Uang tunai, sertifikat, medali, dan piala penghargaan.
• Juara 2: Uang tunai, sertifikat, medali, dan piala penghargaan.
• Juara 3: Uang tunai, sertifikat, medali, dan piala penghargaan
• Puisi terpopuler: Uang tunai, sertifikat, medali, dan piala penghargaan.
Kontak Panitia:
0857 2158 9909 (Admin BLI)
200 puisi terbaik akan dimuat di laman ruangbestari.com
Mari udarakan harap dan doa kita untuk saudara kita di Palestina melalui kata-kata. Mari bersama-sama menjadi bagian dari perjalanan kemanusiaan.
Salam literasi! Salam Bestari!
#lombaciptapuisi #lombapuisi #puisi #lombagratis #palestina #lombanasional #lombamenulisnasional
3 Responses
Terus tuangkan inspirasi dalam event lomba cipta puisi,supaya kita bisa mengembangkan imajinasi kita
kecee bngt weyyy
Semoga saya mendapat yang terbaik